Judul: reboisasi dan pencemaran lingkungan
Assalamu'alaikum Wr. Wb
Salam sejahtera bagi kita semua.
Syukur Alhamdulillah kita panjatkan kepada Allah, karena atas berkat rahmatNya lah kita semua dapat berkumpul dalam acara penanaman pohon di daerah reboisasi dalam rangka memperingati hari bumi yang jatuh pada hari ini.
Sebagai panitia penyelenggara acara ini, kami mengucapkan terima kasih serta penghargaan yang setinggi-tingginya atas partisipasi serta peran serta semua rekan pecinta lingkungan hidup serta semua pihak yang mendukung terselenggaranya acara penanaman pohon di daerah reboisasi ini. Sebuah langkah besar sebagai bukti kecintaan kita terhadap lingkungan tempat kita tinggal sehingga kelestariannya tetap terjaga.
Seperti yang kita ketahui bersama, kondisi bumi kita semakin hari semakin memprihantinkan. Pencemaran lingkungan yang semakin tidak terkendali menuntut kita untuk semakin peduli terhadap kondisi bumi secara global. untuk itu, langkah awal yang bisa kita tempuh adalah dengan memperhatikan serta menjaga kondisi lingkungan di sekitar kita. Kita semua yang hadir disini pasti setuju bahwa langkah kecil yang kita tempuh hari ini akan membawa perubahan yang besar bagi kehidupan anak cucu kita kelak.
Dengan melakukan reboisasi pada lahan yang sudah nyaris gundul ini, berarti kita telah membantu tanah untuk mempunyai daya serap kembal sehingga mencegah terjadinya banjir, tanah longsor, dan beberapa bencana alam yang lain yang terjadi sebagai akibat dari rusaknya alam. Oleh karena itu, acara seperti sekarang ini patut kita laksanakan secara rutin mengingat pentingnya fungsi pohon bagi kelangsungan hidup umat manusia.
Demikian pidato saya sampaikan atas perhatian dari hadirin sekalian saya ucapkan banyak terima kasih.
Wassalamu'alaikum Wr. Wb
PIDATO BERTEMA LINGKUNGAN
Related Posts:
AKHLAK: SIKAP MENGHARGAI DAN MENGHORMATI ORANG LAIN v\:* {behavior:url(#default#VML);} o\:* {behavior:url(#default#VML);} w\:* {behavior:url(#default#VML);} .shape {behavior:url(#default#VML);} Normal 0 false false false false EN-US … Read More
CARA MENG-HIDEN FILE ATAU FOLDER DENGAN NOTEPAD (TANPA APLIKASI) INI ADALAH SUATU CARA YANG DAPAT ANDA LAKUKAN UNTUK MENYEMBUNYIKAN FILE PENTING DAPRI JANGKAUAN ORANG LAIN. . . 1. BUKA "NOTEPAD" (ALL PROGRAM-> ACCESSORIES->NOTEPAD) 2. TULIS / COPY PASTELAH TULISAN INI: cls@ECH… Read More
BIOGRAFI ALBERT BANDURA (TOKOH PSIKOLOGI PENDIDIKAN) Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE … Read More
CARA AKTIVASI X4 (SERIAL NUMBER & ACTIVATION CODE) Untuk mengaktivkan software ini agar tidak trial lagi dengan cara: 1. buka corel draw x4 2. pilih "enter serial number" 3. masukan serial number. saya punya beberapa serial number sebagai berikut. ser… Read More
CERPEN KABUT PUTIH Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE MicrosoftInternetExplorer4 … Read More
0 comments:
Post a Comment